Kota Tangerang

Warga Batuceper Permai Dihebohkan Ular Sanca Raksasa Sepanjang 5 Meter

Tangerangexpose.com – Warga komplek Batuceper Permai, Jalan Berlian 1 Blok B Nomer 7, Kelurahan Batuceper, Kecamatan Batuceper, dihebohkan dengan munculnya seekor ular Sanca berukuran panjang sekitar 5 meter bersarang di dalam septic tank, Sabtu, (18/1/2020). Ya, ular raksasa tersebut akhirnya berhasil diamankan tim Damkar UPTD Batuceper BPBD Kota Tangerang, dengan melibatkan …

Selengkapnya

Resahkan Warga Periuk, Pemuda Pancasila Bentuk Posko Pengaduan Rentenir

Tangerangexpose.com – Maraknya keluhan warga terhadap oknum rentenir di Kecamatan Periuk Kota Tangerang, membuat Organisasi Masyarakat (Ormas) Pemuda Pancasila (PP) membentuk posko pengaduan. Pasalnya, oknum rentenir tersebut kerap membuat resah warga. Hal ini di ungkapkan ketua PAC Pemuda Pancasila Kecamatan Periuk Darussalam yang kerap disapa Tono mejelaskan, adanya posko pengaduan …

Selengkapnya

Sidak Kavling DPR, Praktisi Hukum Nilai Dewan Tidak Punya Wewenang Untuk Segel Bangunan

Tangerangexpose.com – Inspeksi mendadak (sidak) dan penyegelan terhadap bangunan di kawasan Kavling DPR, Kecamatan Cipondoh, Kota Tangerang yang dilakukan pimpinan atau anggota DPRD Kota Tangerang menuai kontroversi. Pasalnya, tindakan yang dilakukan dituding menyalahi aturan. Menurut salah satu praktisi hukum, Abdul Choir, penyegelan yang dilakukan oleh pimpinan atau anggota DPRD Kota …

Selengkapnya

HUT PDI Perjuangan ke-47, Sri Hartati Beri Gelar Gus Miftah Tokoh Ulama Penjaga NKRI

Tangerangexpose.com – Sri Hartati, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Banten mengapresiasi Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) yang menggelar kegiatan Tabligh Akbar di GOR A Dimyati Kota Tangerang, Jum’at (17/1) malam. Kegiatan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) PDI-P ke-47 tersebut telah menghadirkan sosok penceramah, …

Selengkapnya

Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Hadir di Tangcity Mal

Stasiun pengisian kendaraan listrik umum (SPKLU) PLN kini hadir di Lapangan TangCity Mal Superblock, Cikokol, Kota Tangerang.  “Stasiun pengisian ini keniscayaan yang penetrasinya semakin banyak,” ujar Doddy Pangaribuan, Manajer PLN UID Banten dalam peresmian SPKLU, Selasa (7/1/2020). Doddy mengatakan, dikeluarkannya Peraturan Presiden (Perpres) No 55/2019 tentang Percepatan Program Kendaraan Bermotor …

Selengkapnya

Pascabanjir, Belasan Sekolah di Tangerang Diliburkan

Kegiatan belajar mengajar (KBM) di sejumlah sekolah di Kota Tangerang terhenti meskipun banjir sudah surut, Senin (6/1/2020). Wali Kota Tangerang Arief R. Wismansyah mengatakan, terdapat 18 gedung sekolah dasar (SD) dan sekolah menengah pertama (SMP) yang tersebar di Kota Tangerang sempat terendam banjir dengan ketinggian air 10-80 sentimeter.  “Semua sekolah …

Selengkapnya