Tag Archives: VIRUS

Cegah Covid-19, KNPI Pinang Imbau Masyarakat Tingkatkan Kesadaran

Tangerangexpose.com – Merespon meningkatnya kasus COVID-19 di Kota Tangerang, Sekretaris Daerah sudah mengeluarkan surat edaran No 4431/1176.BPBD/2020 tentang tindak lanjut pencegahan penyebaran COVID-19. Diketahui, saat ini kasus COVID-19 di Kota Tangerang sudah ditemukan 37 kasus terkonfirmasi. Sebanyak 27 dalam perawatan, dua orang dinyatakan sembuh dan 7 orang dinyatakan meninggal. Menindaklanjuti …

Selengkapnya

Begini Cara Sri Hartati Cegah Penyebaran Virus Covid-19

Tangerangexpose.com – Upaya pemerintah baik pusat, provinsi dan kabupaten/kota di Indonesia terus melakukan pencegahan penyebaran virus corona atau covid-19, hal itu membuat masyarakat sipil maupun militer berjibaku memerangi penyebaran virus tersebut. Tidak terkecuali, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Banten, Sri Hartati SH. “Ya, hari ini kita lakukan penyemprotan …

Selengkapnya

DPRD Kota Tangerang Apresiasi Bilik Sirona, Begini Kata Gatot Wibowo

Tangerangexpose.com – Langkah Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang memproduksi masal bilik sirona (Bilik Usir Corona) mendapat apresiasi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) setempat. Para wakil rakyat tersebut memuji langkah cepat Pemkot menekan penyabaran covid-19 di kota bermottokan Akhlaqul karimah. Hal itu disampaikan Ketua DPRD Kota Tangerang Gatot Wibowo saat mengunjungi bengkel …

Selengkapnya

Dewan Blusukkan Mensosialisasikan Arahan Presiden Terkait “Physical Distancing”

Tangerangexpose.com – Sejumlah warga di RW 04 Kelurahan Kelapa Indah, Kecamatan Tangerang, dikejutkan dengan hadirnya sejumlah kader PDI-Perjuangan untuk melakukan penyemprotan disinfektan rabu (25/3/2020) pagi. Bukan hanya melakukan penyemprotan, pada kesempatan tersebut juga sejumlah Kader PDI-P dan mengetuk pintu warga untuk membagikan cairan pembersih tangan antiseptik kepada warga. Disamping itu, …

Selengkapnya

Dinas LH Membangkang Edaran Walikota ?

Tangerangexpose.com – Dinas lingkungan hidup telah memperbolehkan Diana, salahseorang staff Tenaga harian lepas yang diketahui tengah mengandung 7 bulan untuk bekerja dirumah. Dedi Suhada, Kepala dinas lingkungan hidup kota Tangerang melalui aplikasi pesan singkatnya kepada wartawan menegaskan hal tersebut. “Sdh saya cek mulai bsk hrs sdh tdk masuk lagi. Tksh,”singkat …

Selengkapnya

Cegah Penyebaran Virus Corona, Markas PWI Kota Tangerang Disemprot Disinfektan

Tangerangexpose.com – Gencar wabah Virus Corona (Covid-19), Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Tangerang sterilisasi markas wartawan. Sterilisasi ini dilakukan menggandeng Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Tangerang dengan melakukan penyemprotan disinfektan. Maraknya wabah virus Covid-19 yang mulai banyak melanda wilayah Indonesia membuat banyak orang harus waspada. Terlebih lagi para pewarta, mereka …

Selengkapnya