Tangerangexpose.com – KOTA TANGERANG – Ratusan mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Rakyat Tangerang (Alerta) akan menggeruduk kantor Puspemkot Tangerang dan DPRD Kota Tangerang pada Senin (12/10/2020) besok. “Ya, besok kami demo lanjutan menuntut penolakan Undang-undang Omnibus Law Cipta Kerja,” ujar Dede Hardian, koordinator Alerta kepada TangerangNews, Minggu (11/10/2020). Aliansi Rakyat …
Selengkapnya