Tag Archives: TANGSEL

Gelar FGD, Dampak Kebijakan Pusat ‘Kenaikan Harga’ Terhadap Geliat Ekonomi Lokal

tangerangexpose.com – KOTA TANGERANG – KNPI Kota Tangerang Selatan menggelar Focus Group Disscuss (FGD) bertemakan “Dampak Kebijakan Pusat ‘Kenaikan Harga’ Terhadap Geliat Ekonomi Lokal” guna menyikapi beberapa kebijakan pemerintah terkait dengan kenaikan harga bahan bakar minyak sampai dengan beberapa kebutuhan pokok. Turut Hadir sebagai Pemantik Ledy, MP, Butarbutar, SE. (Anggota …

Selengkapnya

Mencoba Memukul Wartawan, Kadispora Dilaporkan ke Polres Tangsel

Tangerangexpose.com – KOTA TANGERANG SELATAN – Kelompok wartawan mengapresiasi Kepolisian Resort Tangerang Selatan (Polres) karena telah menerima laporan atas perbuatan tidak menyenangkan seorang oknum pejabat. Awalnya, Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga, Entol Wiwi Martawijaya dilaporkan setelah coba memukul wartawan, saat keluar dari Gedung Kejaksaan Negeri Tangerang Selatan untuk diwawancara mengenai …

Selengkapnya

BPBD Tangsel Antisipasi Rawan Bencana Banjir, Ini Wilayah Yang Jadi Sorotan

Tangerangexpose.com – KOTA TANGERANG SELATAN – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) menyebutkan tiga dari tujuh Kecamatan di wilayah nya masuk dalam katagori rawan bencana banjir. Kasie Tanggap Darurat BPBD Tangsel Ade Wahyudi menyebutkan, ketiga kecamatan tersebut, yaitu Pondok Aren, Pamulang, dan Ciputat. Pada awal 2020, saat …

Selengkapnya

Legowo, Muhammad-Saraswati Kalah Dari Benyamin-Pilar di Pilkada Tangsel

Tangerangexpose.com – KOTA TANGERANG SELATAN – Hasil perhitungan cepat, menunjukan pasangan calon (Paslon) Walikota dan Wakil Walikota nomor urut 1, Muhamad-Rahayu Saraswati Djojohadikusumo berada dibawah paslon nomor urut 3, Benyamin Davnie-Pilar Saga Ichsan. “Kami akui itu. Sekarang kita evaluasi semua, tentunya banyak kesalahan, saat ini apa yang terjadi hasilnya seperti …

Selengkapnya

Edan! Masa Tenang Kampanye, Petugas KPPS Tangsel Bagi Bagi Bingkisan Paslon Benyamin-Pilar

Tangerangexpose.com – KOTA TANGERANG SELATAN – Seorang petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) kepergok sedang membagi-bagikan bingkisan dari salah satu calon yang akan bertarung di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Tangerang Selatan 2020. Informasi yang diperoleh, aksi salah satu petugas penyelenggara ini terjadi di Perumahan Residence One, Kelurahan Jelupang, Kecamatan Serpong …

Selengkapnya

Gempar! Ketua DPRD Kabupaten Lebak Meninggal di Kamar Hotel Tangsel

Tangerangexpose.com – TANGSEL – Gempar, Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lebak, Banten, Didin Nurohmat dikabarkan meninggal dunia dalam kamar hotel. Informasi yang berhasil diterima melalui pesan berantai menyebutkan, politisi Gerindra tersebut ditemukan meninggal dunia pada pukul 01.00 WIB dini hari di Hotel Merlin, Serpong, Tangsel, Minggu (6/9/2020). Kepala …

Selengkapnya